Peduli Lingkungan, Pembuatan Rak Sampah Botol Plastik dari Baja Ringan

Keseharian kita sulit untuk lepas dari kemasan plastik, terutama dalam minuman botol. Oleh karena itu, HAPI membuat rak sampah botol plastik dari baja ringan, yang khusus untuk botol plastik. Rak sampah ini tersebut dari Hollow dan difungsikan untuk mengumpulkan botol plastik saja. Dengan beberapa modifikasi, rak sampah ini memudahkan masyarakat untuk mengumpulkan botol plastik yang sudah tidak digunakan dan dapat didaur ulang ditempat yang menerima daur ulang sampah plastik. Tentunya, plastik yang dikumpulkan sudah secara spesifik yaitu botol minuman plastik, tanpa tercampur kemasan/sampah plastik lainnya.

Kegiatan pelatihan ini dilakukan di Lembang, Jawa Barat bersama dengan 45 aplikator di daerah tersebut

Lembang, Bandung Barat 22 September 2024